Cara Flash TAB ADVAN T2J
Kali ini saya akan memberikan tutorial cara Flashing Tab Advan T2J yang botloop karena di sebabkan error software, selain botloop masih banyak lagi kerusakan hp android yang di sebabkan error software diantaranya restart, sistem/aplikasi berhenti, atau bahkan mati total, dan untuk mengatasi kerusakan tersebut adalah dengan cara Flashing.
Oke untuk flashing tab advan T2J ini kita menggunakan tool flash rockchip ya, dikarenakan tab advan T2J ini ber chipset RockChip, langsung saja alat tempur yang kita butuhkan antara lain :
Langkah-langkah Flash Tab Advan T2J :
Oke untuk flashing tab advan T2J ini kita menggunakan tool flash rockchip ya, dikarenakan tab advan T2J ini ber chipset RockChip, langsung saja alat tempur yang kita butuhkan antara lain :
- Extrack Semua bahan yang telah di download
- RockChip Batch Tool
- Firmware Advan T2J
- Driver Assistat
- Instal Driver Assistant dengan Klick kanan Run As Administrator
- Buka RockChip Batch Tool dengan Klick kanan Run As Administrator
- Klick Browse File, seperti dalam gambar No.1, lalu arahkan ke tempat dimana teman-teman menyimpan Firmware Advan T2J, yg berformat .img
- Hubungkan Tab Advan T2J dengan PC menggunakan kabel data, Sambil menekan Tombol Volume Atas/volume up, hingga terbaca oleh PC dan terbaca juga oleh RockChip Batch Tool, ditandai dengan kotak warna hijau
- Selnjutnya, terakhir klick Upgrade
- Tunggu hingga proses flashing selesai, untuk proses flashing nya kurang lebih membutuhkan waktu sekitar 5 sampai 10 menit...
- Jika berhasil akan di tandai dengan hidupnya Tab Advan T2J dengan sendirinya
- Proses booting mungkin akan sedikit lama, jadi jangan khwatir, .ok?don't worry be happy....hehehehe
- Selesai
0 Response to "Cara Flash TAB ADVAN T2J"
Post a Comment